Cara mudah membuat blog gratis di blogger.com
Membuat blog gratis di blogger, Saat pertama kali kita mendengar nama blog, maka kita akan bertanya tentang blog.
Blog adalah sebuah platform yang berguna untuk membuat website / blog yang berisi tulisan-tulisan maupun gambar hasil posting dan bisa diakses secara online.
Dalam mengisi blog ini kita bisa memilih topik sesuai dengan keahlian kita, misalnya teknologi, kesehatan, wisata dan lain-lain yang nantinya bisa memberikan informasi bermanfaat bagi pembaca.
Saat ini banyak orang yang memimpikan membuat blog ataupun website, dan termasuk kita yang sedang membaca artikel ini tentu bermaksud membuat atau mencari referensi membuat blog.
Namun dengan alasan biaya biasanya kita mengurungkan niat untuk memiliki blog atau website karena kita berfikir bahwa memiliki website itu harus mengeluarkan biaya yang banyak.
Sebenarnya ada beberapa penyedia layanan domain maupun hosting yang gratis, namun dalam memilih domain atau hosting ini kita harus lebih hati-hati.
Apabila kita salah memilih domain dan hosting, dikhawatirkan nantinya data-data yang kita miliki akan diambil oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
LALU DIMANA KITA BISA MEMBUAT BLOG GRATIS?
Jadi hari ini antapedia akan membahas cara membuat blog gratis di blogger.com, kenapa di blogger.com? karena blogger ini adalah fasilitas untuk membuat blog yang disediakan Google, dan pastinya perusahaan sekelas Google tidak akan mempermainkan data para cliennya.
Google akan terus menjaga profesionalitasnya dalam mengamankan privasi penggunanya , sehingga kita akan merasa nyaman dalam mengelola blog yang didaftarkan pada blogger.com ini.
BAGAIMANA MEMBUAT BLOG DI BLOGGER.COM?
Hal utama yang paling dibutuhkan saat akan membuat blog adalah email, karena kita akan membuat blog menggunakan blogger.com dari Google, maka kita siapkan akun gmail.
Selanjutnya mari kita ikuti langkah-langkah membuat blog dibawah ini:
Setelah selesai menulis artikel, kita tentukan kategori atau label dari tulisan tersebut dengan menekan tombol Label yang berada disebelah kanan halaman.
Isilah label sesuai dengan kategori tulisan kita, misalnya artikel yang sedang kita baca ini akan saya kategorikan pada Blogger, maka isilah kotak label dengan tulisan Blogger, setelah selesai klik tombol selesai.
Untuk memeriksa hasil tampilan tulisan artikel, kita bisa mencoba tombol Pratinjau terlebih dahulu untuk memastikan bahwa artikel sudah siap dibagikan, namun mode pratinjau ini hanya dapat dilihat oleh kita sendiri.
Setelah kita yakin untuk membagikan artikel, maka tekan tombol Publikasikan.
Dan lihat hasilnya pada beranda blog, disana akan tampil hasil tulisan. artikel tersebut sudah bisa dilihat dan dibaca oleh orang lain.
PENUTUP
Nah kawan Antapedia, itulah cara mudah membuat blog di blogger.com, cukup mudah bukan? Silahkan isi blog kalian dengan hal-hal yang bermanfaat ya.
Happy Blogging!
Blog adalah sebuah platform yang berguna untuk membuat website / blog yang berisi tulisan-tulisan maupun gambar hasil posting dan bisa diakses secara online.
Dalam mengisi blog ini kita bisa memilih topik sesuai dengan keahlian kita, misalnya teknologi, kesehatan, wisata dan lain-lain yang nantinya bisa memberikan informasi bermanfaat bagi pembaca.
Saat ini banyak orang yang memimpikan membuat blog ataupun website, dan termasuk kita yang sedang membaca artikel ini tentu bermaksud membuat atau mencari referensi membuat blog.
Namun dengan alasan biaya biasanya kita mengurungkan niat untuk memiliki blog atau website karena kita berfikir bahwa memiliki website itu harus mengeluarkan biaya yang banyak.
Sebenarnya ada beberapa penyedia layanan domain maupun hosting yang gratis, namun dalam memilih domain atau hosting ini kita harus lebih hati-hati.
Apabila kita salah memilih domain dan hosting, dikhawatirkan nantinya data-data yang kita miliki akan diambil oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
LALU DIMANA KITA BISA MEMBUAT BLOG GRATIS?
Jadi hari ini antapedia akan membahas cara membuat blog gratis di blogger.com, kenapa di blogger.com? karena blogger ini adalah fasilitas untuk membuat blog yang disediakan Google, dan pastinya perusahaan sekelas Google tidak akan mempermainkan data para cliennya.
Google akan terus menjaga profesionalitasnya dalam mengamankan privasi penggunanya , sehingga kita akan merasa nyaman dalam mengelola blog yang didaftarkan pada blogger.com ini.
BAGAIMANA MEMBUAT BLOG DI BLOGGER.COM?
Hal utama yang paling dibutuhkan saat akan membuat blog adalah email, karena kita akan membuat blog menggunakan blogger.com dari Google, maka kita siapkan akun gmail.
Selanjutnya mari kita ikuti langkah-langkah membuat blog dibawah ini:
- Dari browser kita masuklah pada www.blogger.com.
Dasboard blogger.com - Kita akan berada pada tampilan dashboard blogger, cari dan klik tombol Create your blog
- Masukkan email dan password untuk mengakses situs blogger, jika belum memiliki akun gmail ini, kita bisa membuatnya terlebih dahulu.
Masuk menggunakan akun gmail - Setelah memasukkan email, kemudian tekan tombol Masuk
- Sekarang kita tiba dihalaman form pembuatan blog baru, isi Judul blog sesuai jenis topik yang ingin dibuat. tentukan alamat blog diusahakan berhubungan dengan judul blog. Jika alamat yang kita pilih belum digunakan orang lain, akan ada pemberitahuan alamat blog tersedia.
Membuat Blog baru - Pilih tema bawaaan yang disediakan blogger, kemudian klik Buat blog
- Sukses! sampai disini kita sudah berhasil memiliki blog baru
Menulis Artikel baru |
Setelah selesai menulis artikel, kita tentukan kategori atau label dari tulisan tersebut dengan menekan tombol Label yang berada disebelah kanan halaman.
Melakukan pengaturan artikel |
Untuk memeriksa hasil tampilan tulisan artikel, kita bisa mencoba tombol Pratinjau terlebih dahulu untuk memastikan bahwa artikel sudah siap dibagikan, namun mode pratinjau ini hanya dapat dilihat oleh kita sendiri.
Setelah kita yakin untuk membagikan artikel, maka tekan tombol Publikasikan.
Dan lihat hasilnya pada beranda blog, disana akan tampil hasil tulisan. artikel tersebut sudah bisa dilihat dan dibaca oleh orang lain.
PENUTUP
Nah kawan Antapedia, itulah cara mudah membuat blog di blogger.com, cukup mudah bukan? Silahkan isi blog kalian dengan hal-hal yang bermanfaat ya.
Happy Blogging!
Baca artikel lainnya tentang cara membangun blog yang baik secara lengkap dibawah ini:
- Mengaktifkan deskripsi pencarian di blog
- Cara mudah mengganti template blog
- 6 cara mendatangkan visitor blog
- 9 Cara menulis artikel yang enak dibaca
- Ini dia 9 persiapan sebelum menulis artikel blog
- Cara mengetes keunikan artikel blog dengan Small SEO Tools
- 7 Tips Agar Anda Tetap Fokus Saat NgeBlog
- 6 Kesalahan Blogger sehingga tidak bisa sukses
Belum ada Komentar untuk "Cara mudah membuat blog gratis di blogger.com"
Posting Komentar