Pengertian dan ciri-ciri pembelajaran partisipatif di Sekolah!
Pembelajaran Partisipatif secara khusus membahas tentang upaya dari pengajar atau pendidik dalam rangka mengikut sertakan para siswa/peserta didik di dalam kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan, yakni dalam tahapan-tahapan berikut:
Sumber: Modul Universitas Terbuka (PDGK4306/Modul 9) Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan
- Tahap Perencanaan Program
- Tahap Pelaksanaan Program
- Tahap Penilaian Program
- Pendidik dapat menempatkan diri dengan kedudukan sebagai tidak serba tahu terhadap semua bahan belajar yang sedang dilaksanakan.
- Pendidik berperan sebagai pembantu peserta didik dalam melakukan kegiatan pembelajaran.
- Pendidikan melakukan motivasi dan dorongan terhadap peserta didik agar peserta didik dapat berpartisipasi dalam proses pembelajaran.
- Pendidik menjadikan dirinya sebagai peserta didik
- Pendidik bersama-sama dengan peserta didik saling belajar atau juga mengikuti pembalajaran.
- Pendidik bisa membantu peserta didik dalam menciptakan situasi belajar yang kondusif dan nyaman.
- Pendidik bisa mengembangkan kegiatan pembelajaran secara berkelompok.
- Pendidik bisa memotivasi atau mendorong peserta didik untuk meningkatkan semangat berprestasi.
- Pendidik memotivasi peserta didik agar secara mandiri atau berkelompok untuk memecahkan permasalahan yang dihadapi dalam kehidupannya.
Sumber: Modul Universitas Terbuka (PDGK4306/Modul 9) Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan
Belum ada Komentar untuk "Pengertian dan ciri-ciri pembelajaran partisipatif di Sekolah!"
Posting Komentar