-->

Begini cara nonton Iklan dapat uang di Snack Video

Nonton Iklan dapat uang, Snack video terus melakukan terobosan untuk memuaskan para penggunanya baik dalam rangka hiburan media sosial maupun bisnis produk dari penyedia pihak ketiga yang difasilitasi oleh aplikasi Snack Video.
Begini cara nonton Iklan dapat uang di Snack Video
Snack video memposisikan dirinya sebagai aplikasi dengan rating bintang lima yang digunakan oleh ratusan juta pengguna di seluruh dunia sehingga tidak heran jika pada aplikasi snack video terdapat berbagai kegiatan bisnis yang menghasilkan cuan seperti penjualan produk secara live, promosi video jualan, dan jasa hingga menampilkan iklan pada video kita sesuai dengan ketentuan dari pihak snack video.

NONTON IKLAN DAPAT DUIT

Bagi anda yang ingin langsung mendapatkan penghasilan dari snack video secara cepat dan mudah maka segera manfaatkan fitur terbaru dari aplikasi ini yaitu masuk pada menu Iklan Berhadiah yang disediakan oleh Snack Video.

Langkah-langkah nontoh iklan dapat uang di snack video ialah sebagai berikut:
  1. Masuk pada Snack Video
  2. Klik tanda koin emas yang muncul di samping video
  3. Klik menu Iklan Berhadiah yang berlogo AD.
Selanjutnya, adalah menonton iklan sebanyak-banyaknya biasanya setiap sesi iklan ditayangkan selama 30-40 detik sesuai waktu iklan yang muncul, setelah selesai maka koin emas akan otomatis ditambankan pada menu koin, dan dari menu koin nantinya otomatis akan diubah menjadi rupiah yang tertera di menu Kas.

Setelah timer iklan berakhir akan ada pemberitahuan bahwa anda Telah mendapat koin emas dan pilihan menu Beli Sekarang, Teruslah menerima koin, dan Keluar. Klik Teruslah menerima koin untuk menonton iklan lainnya dan mendapatkan lebih banyak uang.

Selain itu, Snack Video juga menyediakan berbagai menu agar pengguna bisa mendapatkan lebih banyak uang.
  1. Pohon uang
  2. Jalan untuk mendapatkan uang
  3. Kupon Makan
  4. Game Bonus
  5. Urut Air
  6. Dorong koin emas
  7. Rahasia Peti Ramadan
  8. Cek in harian
  9. Nonton Video dapat uang.
Jadi para pengguna snack video tidak hanya menonton video sebagai hiburan semata namun juga bisa mendapatkan penghasilan setiap hari dari Aplikasi Snack Video.

Belum ada Komentar untuk "Begini cara nonton Iklan dapat uang di Snack Video"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel